Brand Marketing

Mengenal Brand Marketing dan Cara Mengoptimalkannya

Boldee! Bagaimana sih, cara untuk meningkatkan citra yang baik dari suatu brand itu? Ya benar! Peran brand marketing dan strategi komunikasi yang tepat merupakan jawabannya. Lantas bagaimana sih caranya? Terlebih, brand marketing adalah bagian dari keseluruhan strategi untuk membangun kesadaran, persepsi positif, dan loyalitas pelanggan terhadap...

Apa itu Backlink

Apa itu Backlink? dan Bagaimana Cara Mendapatkannya

Apa itu backlink? Pasti Boldee belumlah familiar dengan istilah ini? Backlink adalah link yang mengarah dari satu halaman web ke halaman web lainnya. Ini merupakan komponen penting dalam SEO (Search Engine Optimization) karena backlink dapat meningkatkan otoritas dan peringkat suatu halaman web di hasil pencarian. Backlink...

Optimasi Keyword

Cara Optimasi Keyword untuk Tingkatkan Peforma SEO

Boldee harus tahu bahwa untuk meningkatkan performa Search Engine Optimization (SEO) baik dari sisi trafik (lalu lintas) maupun visibilitas, maka Kamu harus memperhatikan Keyword Optimization (Optimasi Keyword) dengan cara melakukan riset kata kunci yang relevan dan memiliki volume pencarian tinggi. Mengapa demikian? Sebab hal ini merupakan...

Cara Menghindari Plagiarisme

Cara Menghindari Plagiarisme yang Wajib Diketahui Oleh Copywriter

Boldee! Pada saat memposting suatu artikel ke dalam website, terkadang Kamu terkena kendala plagiarisme bukan? Nah, cara menghindari plagiarisme memang penting, dan Kamu harus paham dan tahu langkahnya. Mengetahui cara menghindari plagiarisme sangat penting bagi siapa pun yang menulis atau mempublikasikan konten secara daring. Sebab, hal...

Google Keyword Planner Adalah

Google Keyword Planner Adalah: Fitur dan Tips Menggunakannya

Google Keyword Planner Tools adalah suatu alat yang disediakan oleh Google untuk membantu pengiklan dalam merencanakan kampanye iklan mereka di Google Ads. Alat ini memungkinkan pengguna untuk menemukan kata kunci yang relevan, melihat volume pencarian, dan memperkirakan biaya per klik (CPC) untuk iklan yang akan...

Belajar SEO untuk Pemula

10 Langkah Belajar SEO untuk Pemula

Belajar SEO untuk pemula mungkin terasa menantang pada awalnya, karena melibatkan berbagai aspek teknis dan strategis seperti riset keyword, optimasi konten, dan analisis performa situs web.  SEO atau Search Engine Optimization memang suatu disiplin yang sangat penting dalam dunia digital marketing. Ini melibatkan serangkaian strategi dan...

SEO Audit Adalah

SEO Audit Adalah: Arti, dan Langkah-Langkahnya

Apakah Boldee sedang mengembangkan sebuah website? Jika ia, maka Kamu perlu melakukan SEO audit. SEO audit dapat membantu memaksimalkan sebuah web sehingga dapat mencapai peringkat yang lebih tinggi dalam hasil pencarian dan menarik lebih banyak lalu lintas organik. SEO audit dapat melibatkan peninjauan menyeluruh terhadap berbagai...

Google Penaly

Apa itu Google Penaly? Yuk, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya

Boldee! Google Penalty adalah salah satu hal yang ditakuti oleh banyak webmaster dan website owner karena dapat menyebabkan penurunan drastis dalam peringkat pencarian, bahkan hingga penghapusan sepenuhnya dari hasil pencarian Google. Sebenarnya, meskipun tidak ada daftar resmi yang diumumkan oleh Google, tetapi terdapat 20 jenis Google...

Strategi Pemasaran Terbaik

10 Strategi Pemasaran Terbaik yang Dapat Dilakukan Marketer

Jika kamu adalah pemilik bisnis atau bekerja di bidang pemasaran, maka kamu harus memiliki strategi pemasaran terbaik untuk memastikan keberhasilan dan pertumbuhan bisnismu. Strategi pemasaran terbaik dan efektif mempertimbangkan berbagai faktor, termasuk target pasar, pesaing, tren industri, dan sumber daya yang tersedia. Dengan merancang strategi pemasaran...

Any question ?